Monday, February 28, 2005

Koneksi Matrix GPRS dengan Sony Ericsson T610

Lihat di dmesg apakah kabel DCU-11 dikenal oleh Linux ?
Jika tdk ada device usb-serial lain biasanya kabel DCU-11 dikenal dgn driver dari Prolific 2303. (lihat juga blog saya mengenai usb-serial dn chipset Silicon Labs)
Kabel USB ini akan terhubung sebagai device serial, mungkin di /dev/ttyUSB0 (atau /dev/tts/USB0 ... cari yg mirip lah)

Cek AT+CGDCONT? dgn menggunakan minicom di handphone anda.
Sesuaikan "AT+CGDCONT=3,\"IP\",\"satelindogprs.com\",\"\",0,0"
dan "ATDT*99***3#
angka 3 disini harus sesuai dengan salah satu AT+CGDCONT?

/usr/sbin/pppd /dev/ttyUSB0 115200 connect '/usr/sbin/chat -v ABORT "NO CARRIER" "" "AT&F" OK "AT+CGDCONT=3,\"IP\",\"satelindogprs.com\",\"\",0,0" OK "ATDT*99***3#" CONNECT' disconnect '/usr/sbin/chat -v ABORT "BUSY" "" "\K" "" "+++ATH"' defaultroute noauth mtu 1500 mru 1500 noipdefault idle 600

Jgn lupa untuk men-edit file /etc/ppp/options
Disable LCP dengan cara beri tanda komen(#) dibagian lcp-*
Jika tdk koneksi anda akan selalu putus dlm waktu 120 detik.

regards,
mige
(This blog send with Matrix GPRS)

No comments: